Kepala polisi di Dreseden, Jerman berkata. "Memang ada kebebasan berpendapat, tapi kali ini sudah terlalu," kata jurubicara polisi Hagen Hisgen. Patung ini sedang dipamerkan di Dreseden College of Art in Germany. Pembuatnya, Narcel Walldorf baru saja dinobatkan sebagai seniman muda berbakat dan mendapat hadiah 1.000 pounds.
Selain kepala polisi, Menteri Dalam Negeri Markus Ulbig juga tidak suka dengan patung tersebut. "Mempermalukan polisi wanita, dan menurut saya, patung itu melecehkan kaum wanita," kata Ulbig. Marcel Walldorf sendiri merasa benar-benar tidak mengerti kenapa patungnya dikecam. "Ini kan hanya sebuah karya seni," ujar jurubicaranya yang tidak mau disebutkan namanya itu.
Lihat juga : Patung Besar Wanita Ketangkap Basah Sedang Berendam di Air
0 komentar:
Posting Komentar